peluang bisnis minuman

Bisnis Minuman Kesehatan Peluang Emas di Era Gaya Hidup Sehat

Dalam beberapa tahun terakhir, tren gaya hidup sehat semakin berkembang pesat di Indonesia. Masyarakat kini tidak hanya fokus pada penampilan, tetapi juga pada kesehatan tubuh dari dalam. Perubahan gaya hidup ini turut mendorong meningkatnya permintaan akan produk minuman kesehatan, mulai dari minuman serbuk herbal, minuman serat (fiber drink), hingga suplemen kecantikan seperti kolagen dan glutathione. […]

Continue reading
Peluang Bisnis Minuman Kemasan Brand Anda Sendiri

Bisnis minuman kemasan termasuk dalam kategori bisnis abadi sepanjang zaman. Karena ini menyangkut kebutuhan dasar manusia. Yang penting rasanya enak dan manis, insya Allah laku. Dan jarang sekali bisnis minuman itu gulung tikar alias bangkrut. Kalau ngomongin hitung hitungan modal, sebenarnya ini tidak terlalu penting. Karena ini sederhana sekali. Alasan Bisnis Minuman Kemasan Itu Menggiurkan […]

Continue reading